Sinopsis Rise Of The Planet Of The Apes Lengkap Disini
23:00:00
Add Comment
Sinopsis Rise Of The Planet Of The Apes menceritakan tentang salah satu sifat dasar manusia yang berkeinginan untuk menjadi lebih dan berbuat lebih dibandingkan manusia lainnya. Namun terkadang, keinginan yang sama ini menyebabkan manusia terjebak dalam suatu masalah. Berawal dari keinginna manusia untuk mencari penyembuh dari penyakit Alzheimer lah semua malapetaka ini berawal.
Detail Film Rise Of The Planet Of The Apes
- Genre : Science Fiction, Action,
- Tanggal Rilis : August 5, 2011 (USA)
- Sutradara : Rupert Wyatt
- Script : Amanda Silver, Rick Jaffa
- Producer : Amanda Silver, Rick Jaffa, Peter Chernin, Dylan Clark
- Distributor : 20th Century Fox
- Budget : US$90 million
- Bahasa : Inggris
- Negara : USA
Pemain / Pemeran Rise Of The Planet Of The Apes
- Andy Serkis memerankan Caesar
- Karin Konoval memerankan Maurice / Court Clerk
- Terry Notary memerankan Rocket / Bright Eyes
- Richard Ridings memerankan Buck
- Freida Pinto memerankan Caroline Aranha
- James Franco memerankan Will Rodman
- Jay Caputo memerankan Alpha
- Devyn Dalton memerankan Cornelia
- Christopher Gordon memerankan Koba (as Chris Gordon)
- John Lithgow memerankan Charles Rodman
Sinopsis Rise Of The Planet Of The Apes
Will Rodman (James Franco) merupakan seorang ilmuan yang mencoba untuk mencari penawar penyakit yang belum bisa ditemukan obat dan cara menyembuhannya. Will tidak mungkin menguji cobakan hasil penelitiannya langsung pada manusia. Sebelum dipastika aman digunakan untuk manusia, obat ini harus diujicobakan pada simpanse terlebih dahulu. Tidak ada yang mengira jika percobaan ini ternyata malah menjadi awal dari munculnya pemimpin revolusi yang memutar balikkan semua yang ada.
Diluar dari pengetahuan para peneliti, salah satu simpanse yang menjadi bahan percobaan ternyata sedang hamil. Dan semua ekperimen berakhir berantakan, semua simpanse yang menjadi bahan percobaan itupun terpaksa harus dibunuh semua, kecuali Caesar yang baru saja lahir. Caesar ternyata telah mengalami mutasi genetic dan mengalami peningkatan kecerdasan yang sangat cepat. Caesar merasa sudah diperlakukan tidak adil oleh manusia, kemudian Caesar lantas memimpin bangsa simpanse untuk melakukan revolusi dan melawan manusia yang selama ini sudah menindas kaum simpanse.
Itulah Sinopsis Rise Of The Planet Of The Apes, semoga sinopsis yang kami sajikan ini bisa menghibur para pembaca semua. Terima kasih karena sudah meluangkan waktu untuk mengunjungi blog Versi Media, jangan lupa untuk selalu mengunjungi blog kami untuk mencari sinopsis lainnya.
0 Response to "Sinopsis Rise Of The Planet Of The Apes Lengkap Disini"
Post a Comment